list to do: bulan maret


Pekan ini, merupakan akhir dari pekan ke 9 perkuliahan. TIdak terasa, sudah setengah semester berjalan.

Untuk Kelas perkuliahan yang saya ajar, sudah melakukan Assesment kajian 1. dan 2-3 pekan lagi kajian 2 akan berakhir.

Materi pekan ini berakhir di materi counter, dan akan masuk ke materi pengolahan sinyal. Materi berikutnya yang menjadi materi akhir di kajian 2 akan membahas tentang image dan sound processing, semoga waktu dan penyerapan materi dapat kekejar 😀

 

Selain pernak-pernik perkuliahan, beberapa yang harus diselesaikan untuk masalah kerjaan adalaha:

  • review PA
  • kontrol bimbingan PA yang berjalan
  • penyusunan Jurnal untuk submit April
  • Persiapan dokumen JFA
  • Penyusunan buku ajar
  • Monitoring perkuliahan
  • Proposal-proposal penelitian
  • Review Proposal PKM
  • (semoga gak ada yang ketinggalan)

Semoga semua kerjaan bisa selesai sebelum pertengahan April, atau sebelum hari H itu datang 🙂

Sambil fokus mempersiapkan kedatangan anggota baru 🙂

,

Leave a Reply